Komponen-komponen dari sebuah sistem daya fluida
Daftar komponen utama:- Tank (reservoir) - untuk menampung fluida
- Pompa (pump) - untuk menggerakkan liquid melalui sistem
- Motor Listrik - untuk menjalankan pompa
- Katup (valve) - untuk mengontrol arah liquid, tekanan, dan debit
- Pipa (piping) - untuk menyalurkan liquid
- Aktuator - untuk mengubah energi fluida menjadi gaya mekanin atau putaran (torque)
Automation
Engineering
Instrumentation
Mechanical